Military Technology News Network

VSS VINTOREZ SENJATA SNIPER PASUKAN KHUSUS RUSIA

Vss (Vintovka Snayperskaya Spetsialnaya) Vintorez. Senjata ini  pertama kali di ciptakan pada tahun 1987 senjata ini di buat lebih unggul ketimbang varian terdahulunya seperti SVD Dragunov hanya saja terdapat perbedaan pada bagian moncong senjata seperti  terpasangnya peredam suara untuk menahan efek suara tembakan.

Vintorez  ini juga  mempunyai kemiripan dengan senjata penyerang AS yaitu “VAL” , tetapi VSS Vintorez lebih kepada penggunaan Kayu pada Butt-Stock dan dilengkapi dengan bahu penyangga karet yang memudahkan posisi pembidik dalam setiap kali melakukan aksinya.

Tujuan Khusus dari di ciptakannya VSS Vintorez ini adalah mampu beroperasi dalam kesunyian serta di dukung optical sight PSO-1 atau versi yang terbaru yaitu PSO-1M1 dengan 4 x perbesaran dan 6 derajat sudut peninjauan,  sudut pandang berdimensi 375 x 132 x 70 mm dan memiliki berat 0,68 g.  PSO-1M1 cocok di gunakan di semua kondisi medan.

PSO-1M1 Generasi Kedua telah mengadopsi  dengan 9,5 derajat sudut peninjauan. 276 x 210 x 140 mm dan dimensi 2100 g berat termasuk pasokan listrik untuk penerangan inframerah.

Pada sisi peluru VSS Vintorez ini juga tidak kalah garang yaitu dengan menambah berat peluru. Berat peluru ini sangat mempengaruhi  dalam stabilitas daya tembakan serta kemampuan dari senjata itu sendiri untuk menembakkannya. Maklum saja Vss Vintorez mampu menembakkan peluru dengan kecepatan sub-sonic untuk kaliber 9X39 mm.

Vss Vintorez pertama kalinya di gunakan oleh pasukan Sniper Spetznas (pasukan khusus Rusia) untuk memburu para gerilyawan Mujahiddin digunung-gunung (1986), Perang Afgan, conflik chechnya II (2000), wajar saja Vss Vintorez menjadi momok yang menakutkan bagi musuh Rusia.
Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

MOMOSERGEIDRAGUNOV

Pages

Military

Name*


Message*

Blog Archive